Selasa, 21 November 2017

Cara Menuntun Tunanetra (Part 1)



Seringkali orang ingin membantu Tunanetra untuk memudahkan pergerakan dengan cara menuntun. Sebelum kita menuntun tunanetra, sebaiknya kita  komunikasikan dahulu siapa kita dan setelahnya (atau sambil) mengkomunikasikan tawaran anda untuk menuntun,

Tidak serta merta langsung meraih tangan/ lengan Tunanetra dan kemudian langsung menuntun atau menggandengnya. Alih alih sang tunanetra akan berterimakasih, alhasil malah melakukan perlawanan karena tiba tiba merasa ada yang menarik tangan/ lengannya.

Setelah menyapa dan menawarkan diri apa yang harus dilakukan?

Sentuhkanlah punggung tangan anda ke punggung tangannya. 
Ini dimaksudkan agar orang tunanetra dapat mengetahui dengan pasti bagian lengan anda yang harus dipegangnya sebagai tumpuan tuntunan.


~bersambung part2

 



Tidak ada komentar: